24 C
id

Cara Mudah Membuat Logo Header Blog

Banyak Cara untuk Membuat Logo header Blog yang tersebar di Internet, namun bagaimana jika kita ingin cara termudah membuat logo tersebut? Pastinya para blogger semua sering dan sangat faham bahwa yang namanya header logo diperlukan untuk menunjang sebuah website yang baik. Meskipun begitu banyak sekali para blogger yang kesulitan membuat logo header blog sendiri karena mungkin keterbatasan kemampuan editing. Namun tidak perlu risau dan khawatir, bukanlah seorang blogger jika tidak mempunyai alternative solusinya bukan? Berikut ini adalah ulasan membuat logo header blog dengan mudah.

Cara Mudah Membuat Logo Header Blog ini sangat menarik dipakai karena tingkat kecepatannya dalam membuatnya dan tentu saja gratis. Salah satu situs yang membantu para blogger dalam membuat logo header blog secara mudah adalah Cooltext.com. Yuk kita ulas lebih dalam berikut ini.

Cara Mudah Membuat Logo Header Blog  dengan Cooltext adalah salah satu cara jitu dalam membuat header logo blog keren dan pastinya gampang sekali. Penulis juga menggunakannya di salah satu blog penulis sehingga bisa dipastikan bahwa cooltext ini sangat membantu para blogger semua yang kesulitan membuat logo header. 

Cara Mudah Membuat Logo Header Blog  dengan Cooltext


Logo Header Blog
Cara Mudah Membuat Logo Header Blog

Penggunaannya Cooltext pun sangat mudah yaitu setelah masuk ke dalam web tersebut kita akan disuguhkan berbagai macam logo tulisan yang bisa kita pilih sesukanya. Lihat gambar deh biar jelas logo yang bisa dipilih sesuai kemauan kita.

Selanjutnya setelah anda memilih logo tulisan yang anda mau kemudian tulis saja disana apa nama blog kamu atau deskripsi blog kamu. Kalo penulis ya gampangnya membuat seperti gambar dibawah ini. Pastikan mencoba berbagai perubahan perubahan terlebih dahulu seperti pemilihan font font yang ada, coba saja semuanya hehhee. Anda juga bisa menyetiing efek seperti blur, kecerahan warna dan juga format gambar yang dihasilkan. Selain itu anda juga bisa mensetting ukuran teks logo tersebut, hmmm pokoknya komplit plit plit deh disini.

Logo Header Blog
Cara Mudah Membuat Logo Header Blog

Cara Mudah Membuat Logo Header Blog diatas adalah sebagai penjelas dan solusi mudah, tepat dan mantap bagi para blogger yang kesulitan mendesain logo blog secara manual. Memang ada kelebihan juga ada kekurangan, namun hal itu tidak begitu menjadi masalah kok karena hasilnya sangatlah memuaskan. Semoga bermanfaat dan baca pula Script Anti Spammer untuk Blogspot
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Posting Komentar

Ads Single Post 4